Langsung ke konten utama

komik strip Happy New Year

Hallo..., selamat tahun baru kali ini saya akan memposting ilustrasi komik strip tentang tahun baru. komik ini merupakan silent komik

Disini saya mengambil tema bagaimana seorang ilustrator atau desginer pada tahun baru. Saya terinspirasi dari seorang teman yang memuat ilustrasi untuk menyambut tahun baru. disini saya bermain dengan penunjuk waktu yaitu jam  



Komentar

Postingan populer dari blog ini

waktu luang bingung mau ngapain ?

     Assalamualaikum! Halo readers, apa kabar ? aku harap semoga kalian baik-baik saja. kali ini aku akan berbagi cerita mengenai hal apa saja yang aku lakukan ketika waktu luang, mungkin kalian juga bisa terinspirasi dari ceritaku ini. walaupun sudah new normal tetapi di kampusku masih melakukan kegiatan perkuliahaan secara daring atau online.    Dikarenakan perkuliahaan dilakukan secara daring jadi setelah kuliah usai atau ketika hari libur sering sekali aku merasa bosan dan akhirnya bingung mau melakukan apa kebanyakan orang mungkin akan rebahan atau tidur-tiduran terkadang juga aku seperti itu tetapi hal yang paling sering aku lakukan ketika bosan dirumah adalah membaca buku dan mengulangi materi yang sudah diajarkan oleh dosen.    Selain membaca buku aku juga menyukai bermain game, biasanya aku bermain game ketika hari sabtu di siang hari. Sebelum pandemi ini di hari sabtu sore biasanya aku menonton film di bioskop akan tetapi karena pandemi ini aku hanya menghabiskan si

Illustrator problem with Client

infografis ini saya buat bertujuan untuk mengedukasi klien dalam proses pembuatan ilustrasi 

Negeri Matahari Terbit

       Assalamualaikum! Halo readers, apa kabar ? aku harap semoga kalian baik-baik saja. Pada kesempatan kali ini aku akan berbagi cerita mengenai impian ku di masa depan ya itu pergi ke negara matahari terbit apalagi kalau bukan jepang, aku secara pribadi menyukai negara ini karena budayanya yang masih kental meskipun di negara ini teknologinya sudah sangat maju.   Selain memiliki teknologi yang maju dan budayanya yang masih terjaga aku juga menyukai etos kerja dari orang-orang di negara Jepang ini dan negara ini juga memiliki 4 musim yang berbeda setiap tahunnya mulai dari musim panas, musim gugur, musim dingin, dan musim semi.   Ada beberapa hal yang ingin aku lakukan ketika berada di jepang pertama aku akan pergi menikmati jalan-jalan di daerah shibuya sambil mencicipi makanan-makanan khas jepang, Kedua aku ingin mengunjungi museum one piece yang berada di tokyo tower tempat ini sangat populer bagi para penyuka one piece apalagi di museum ini terdapat ber